
Polsek Denpasar Barat Gelar Kegiatan AKSARA Di Kantor Perbekel Tegal Harum
Pada hari ini, Rabu (01/ 02/ 2023), Kepolisian Sektor Denpasar Barat (Polsek Denbar) menggelar kegiatan AKSARA (Apel Konsolidasi Bersama) sekaligus pelatihan kepada Linmas dan Pecalang